Heboh !!

propellerads

Propellerads

Sunday, October 19, 2014

Jarak bulan (astronomi)

Dalam astronomi, jarak bulan adalah ukuran jarak dari bumi ke bulan. Jarak rata-rata dari Bumi ke Bulan adalah 384.400 km (238,900 mil) (setidaknya 389 jb adalah 1 AU, jarak antara Bumi dan Matahari) Jarak aslinya berubah-ubah mengikuti orbit bulan, dari 363.104 km (225,622 mil) pada saat perige dan 405.696 km (252,088 mil) pada saat apoge menghasilkan perbedaan jarak 42.592 km (26,465 mil). Pengukuran dengan presisi tinggi dapat dilakukan dengan mengukur berapa lama cahaya sampai dari stasiun LIDAR dari bumi sampai reflektor di bulan Bulan bergerak spiral menjauh dari bumi dengan rata rata keceparan 38 cm (15 in) pertahun, dideteksi dengan Lunar Laser Ranging experiment.Tingkat anomali resesi dianggap tinggi. Secara kebetulan sudut reflektor di reflektor bulan juga berukuran 38 cm (15 in). Tingkat disipasi pasang surut bervariasi dalam sejarah geologi Bumi. Orang pertama yang mengukur jarak bumi ke bulan adalah Hipparkhos di Abad ke-2 SM, Hipparkhos mengeksploitasi paralaks bulan dengan trigonometri yang simpel. Dia mengukur jarak 26.000 km (16,000 mil) dari ukuran sebenarnya, hitungan error atau meleset hanya 6.8%. Katalog objek NASA termasuk didalamnya komet dan asteroid diukur dengan menggunakan ukuran Jarak bulan. Sumber : wiki

No comments:

Post a Comment